Kitab Al Hikam

Kitab Al Hikam (Pengarangnya adalah Al Imam yang Dijuluki Taj Ad Din Yaitu Ahmad bin Muhammad bin Abdil Karim Ibnu Athoillah As Sakandari Al Maliki Wafat 709 H. Beliau Merupakan Ulama' yang Alim pada Abad ke 7 H.
Beliau Belajar Ilmu Tafsir, Hadist, Bahasa dan Akhlaq Kepada Gurunya Di Mesir, Salah satu Gurunya adalah Syekh Abul Abbas Al Mursi Ahmad bin Umar Wafat tahun 686 H, dan Syekh Abu Al Hasan Asy Syadili Wafat tahun 656 H.
Dari Didikannya Lahirlah Ulama' Masyhur selerti Al Imam as Subkhi dan Al Imam Al Qorrofi.
Isi Kitab Hikam terdiri dari Tiga (3) Bagian:
1. Bagian Awal seputar Perbincangan ilmu Tauhid dan Perlindungan terhadap orang Islam dari Menetesnya Suatu Pengertian pengertian yang samar yang banyak menuju pada Syirik.
2. Bagian Kedua Seputar Pembahasan tentang Akhlaq dan Membersihkan Hati dari Penyakit Penyakit Hati.
3. Bagian Ketiga Seputar Pembahasan Tentang Suluk (Berjalan menuju Ridho Allah dengan Membersihkan amal, memperbaiki akhlak dan menjernihkan fikiran) dan Macam macamnya suluk yang Berbeda beda.
(Syarah Al Hikam Oleh Dr. Romadhon Al Buthi Di Mukaddimahnya)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Travel dokument dan macam macamnya

Bilingualisme dan Dialogsia

Strategi Pembelajaran Mufrodat